Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Untuk Mengatasi Error E025 Canon Advance 4251

Salam Jupa lagi soba fotocopy semua pada kesempata yang baik ini, saya akan mencoba untuk membagikan dan mengulas tentang kendala yang timbul dari matinya motor hopper, pada artikel kali ini adalah ulasan yang berasal dari pengalaman saya sendiri dimana mesin canon advance 4251yang saya service yang pada awalnya toner yang ada di unit develope selalu kosong, lama lama keluar kode Error E025,  apa sebenarnya arti dari Error E025 ini dan bagaimana cara untuk dapat mengatasinya.

Kontruksi hopper dan develope mesin canon advance 4251 series yang meliputi canon advance 4251/4025/4225 jenis mesin seri ini adalah sama, dimana pada saat sebelum toner turun ke develope tabung toner terlebih dahulu akan ditampung di area unit hopper jadi untuk dapat mendistribusikan toner dari hopper untuk menuju ke unit develope diperlukan kerja dari motor hopper yang berfungsi untuk memberikan gaya putaran gear agar toner dapat turun untuk mengisi toner ke develope.

Error Code: E025-0000

Description:

The connector on the Toner Sensor Sub Unit Hopper (S26) is disconnected.

The detection and connection signal on the Sub Hopper Toner and Sensor (S26) does not exist for 100 msec 10 consecutive times.

* An error occurs after there is delivery if there is paper in the section.

Remedy:

1.      Check connection of the Connector (J2115/J2503/J207).

2.      Replace the Sub Hopper Toner Sensor (S26).

3.      Replace the DC Controller PCB (UN2).

Error Code: E025-0001

Description:

Failure of the Bottle Motor (M17)

When there is a discharge status on the bottle motor (M17) it is detected 15 times or it can be more continuously with a cycle of 100ms during intermittent rotation When the break status of the bottle motor (M17) is detected 75 times continuously with a cycle of 100ms during continuous rotation sending from the rest of the paper.

Remedy:

1.      Check connection of the Connector (J2216/J2503/J207).

2.      Replace the Bottle Motor (M17).

3.      Replace the DC Controller PCB (UN2).

Error E025 memiliki beberapa sub kerusakan yaitu:


1.      Kode kesalahan Error E025-000 adalah sensor yang terdapat pada unit sub hopper akan membaca adanya kesalahan selama 10 milisecond putaran lebih lambat dari waktu yang dibutuhkan.

2.      Kode Error E025-0001 Motor hopper mati dan tidak berputar

 

Posisi Motor Hopper

Bagi anda yang mungkin belum mengetahui dimana letak dari motor hopper dan Untuk menemukan dimana letak motor hopper ini sedikit agak susah, sebaiknya bagi anda yang belum pernah memebongkarnya lebih baik dipercayakan kepada rekan teknisi namun jika anda merasa tertantang untuk membongkarnya silahkan anda lakukan sendiri itu akan lebih baik.

 

Untuk posisi motor hopper sendiri terletak di ujung dari unit hopper itu sendiri, perlu untuk membongkar tray paper sampai tuntas baru motor unit hopper untuk dapat menemukan posisi dari motor hopper itu.

 

Kesimpulan Dari Error E025

Intinya Pada kasus kali ini adalah dimana timbulnya dari code Error E025 dan toner yang tidak turun ke develope dapat segera teratasi dengan mengganti motor hopper.

 

Demikian pengalaman saya kiranya sedikit uraian dari saya yang tidak sempurna ini, semoga anda semua bisa menyempurnakan tulisan saya ini berkenaan dengan bagai mana cara mengatasi terjadinya Error E025, semoga bermanfaat bagi rekan semua sekian dan terima kasih.

Posting Komentar untuk "Cara Untuk Mengatasi Error E025 Canon Advance 4251"